Kegiatan siswa di sekolah khususnya kegiatan ekstrakurikuler
merupakan kegiatan yang terkoordinasi terarah dan terpadu dengan kegiatan lain guna
menunjang pencapaian tujuan kurikulum. Dalam pelaksanaannya, kegiatan
ekstrakurikuler tari di SDN Mangunharjo 4 dibimbing oleh pelatih, sehingga diharapkan
mampu mengembangkan potensi peserta didik secara optimal.
Seni tari merupakan seni yang mempelajari tentang
gerak tubuh berirama yang dilakukan pada saat tertentu. Ekstrakurikuler tari adalah
wadah untuk memperdalam pengetahuan dan wawasan bagi siswa tentang seni tari, baik tari tradisional, tari kreasi
maupun tari klasik. Tidak hanya bagi yang sudah mempunyai bakat tari saja
tetapi juga terbuka lebar bagi siswa
yang ingin mempelajari tentang seni tari.
Tujuan ekstrakulikuler seni tari sebagai berikut :
Jadwal Latihan Rutin :
Hari
:
Selasa
Pukul
:
12.30 - 14.00 WIB
Pembina
: Dena Putri